Khasiat Daun Johar Untuk Obati Malaria

 

Tidak banyak yang tau mengenai daun johar. Akan tertapi setiap orang mengetahui rupa dari daun tersebut tanpa tahu nama asli dari tanaman tesrebut. Dau johar dapat ditemukan di hampir seluruh wilayah di Indonesia. Daun johar tumbuh secara liar tanpa halangan dan tanpa sekat dari tanaman – tanaman lain daun johar ini sering kali tumbuh di halaman. Tumbuhan ini memiliki ukuran yang kecil dan dapat dengan mudah dicabutkarena memiliki akar serabut yang sangat ringan. Daun johar ini memang terkenal karena manfaat – manfaat yang dimiliki. Walau tidak secara luas dipublikasikan akan tetapi manfaat daun johar ini telah terbukti keampuhannya. Terdapat banyak manfaat daun ini sebagai salah satu bahan herbal yang berkhasiat.

Khasiat Daun Johar

Selain sebagai hama atau tanaman liar yang biasa tumbuh di halaman daun johar ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh manusia. Salah satu manfaatnya adalah sebagai obat malaria. Malaria adalah salah satu penyakit yang cukup sering diderita di kawasa tropik seperti Indonesia. Genangan – genangan air dan juga selokan – selokan kotor menjadi tempat hidup berkembangnya nyamuk malaria. Hal tersebut harus di tanggulangi oleh pemerintah setempat. Pengobatan malaria menggunakan daun johar telah terbukti cukup dan mendapat kepercayaan dari banyak masyarakat di seluruh Indonesia. Walau tidak semua memanfaatkan daun ini akan tetapi khasiat yang dimiliki benar – benar telah teruji.

Untuk mengobati malaria tedapat beberapa cara yang dapat dilakukan untuk membuat khasiat daun johar ini dapat dirasakan secara sempurna. Sama seperti cara penggunaan pada daun – daun herbal lain. Daun johar ini hanya perlu direbus sampai mendidih dengan air. Tunggu air rebusan hingga lebih dingin dan minum 2 kali sehari sampai benar – benar sembuh. Penggunaan yang cenderung lebih mudah dan dapat dilakukan oleh siapapun membuat penggunaan daun johar ini masih menjadi salah satu sarana menganggulangi penyakit malaria yang sering kali menyebar waktu musim hujan. Denagn meminum air rebusan daun johar secara tertaur di harapkan dapat menekan penyakit malaria tersebut.